Tubuh yang basah dapat membuat kekebalan tubuh jadi menurun.
Berikut tips cegah sakit saat kehujanan dan basah karena banjir :
- Lepas pakaian basah dan segera bilas
Untuk menyingkirkan segala macam bakteri dan kuman - Keringkan rambut
Keringkan tubuhmu dengan benar agar tidak terserang flu - Minum – minuman panas
Tambahkan jahe bila perlu, agar tubuhmu tetap hangat - Jaga tubuh tetap terhidrasi
Air membantu mengatasi virus demam dan flu - Penuhi asupan vitamin C
Vitamin C bisa didapatkan dengan minum suplemen, buah jeruk atau sayur
sumber : detik health
249 total views, 1 views today
Recent Comments